menjepret (capture) desktop
Minggu, 01 Agustus 2010 in Label: download aplikasi
captue/snapshot/grab image/print screen.
sebenarnya tidak perlu aplikasi jika hanya untuk meng-capture tampilan layar PC anda dijadikan file gambar(jpg,bmp,png)
pada bawaan semua sistem operasi sudah menyediakan aplikasi ini. hanya saja sekarang tergantung dari kelengkapan keyboard anda.
coba anda lihat-lihat semua huruf dan angka pada keyboard anda.
cari tombol "PrtSc" biasanya letaknya diantara tombol "pause break dan F12"
pada windows untuk men-capture layar agak cukup merepotkan jika tidak dibantu dengan aplikasi tambahan. namun, pada sistem operasi linux akan sangat mudah.
pada windows, setelah menekan tombol keyboard "PrtScr" anda diminta untuk mem-paste pada aplikasi software imaging. seperti paint, acdsee, dan yang lainnya.
sedangkan pada sistem operasi linux, setelah menekan tombol PrtScr, anda langsung ditanyakan dimana tempat penyimpanan file gambar tersebut beseta ekstensi nya.
untuk memudahkan pengambilan gambar pada sistem operasi windows, saya menggunakan software aplikasi "ashampoo snap" itu akan memudahkan dalam pengambilan gambar.
besar file nya pun tidak akan memberatkan kinerja komputer.
selain ashampoo, masih banyak program lain yang menyediakan fitur ini, namun, yang paling lengkap adalah program ashampoo ini.
jika anda mau mencoba, anda bisa download program aplikasi ashampoo snap tersebut.
disini gratis.
download
translate this page
archives
most populer
- cara mengedit file .dll (dinamic link library)
- monitor hardisk dengan ashampoo hdd control
- format semua file dengan format factory
- memutar file mp3 di fedora 14 kde
- panduan instal linux mint 10
- web radio streaming recorder
- merubah gambar grub pada saat boot dengan linux
- backup aplikasi fedora 14 kde yang sudah di download
- cara menggunakan editor vi pada terminal
- backup aplikasi linux yang sudah terinstall